Sunday, March 26, 2023
HomeTurnamen Pra MusimPiala Presiden 2015Hasil Lengkap dan Klasemen Sementara Piala Presiden 2015

Hasil Lengkap dan Klasemen Sementara Piala Presiden 2015

Piala Presiden 2015 melibatkan 16 klub yang terbagi kedalam 4 grup. Saat ini di Grup D PSM Makassar dan Pusamania Borneo FC telah memastikan lolos ke babak perempat final. Di Grup C Bali United memimpin klasemen sementara. Arema menjadi juara sementara di Grup B.

Hasil Lengkap dan Klasemen Sementara Piala Presiden 2015 bisa dilihat di postingan ini. Sementara di halaman ini merupakan rekapitulasi klasemen lengkap seluruh grup sampai 6 September 2015.

Hasil dan Klasemen Lengkap Piala Presiden 2015 Grup A (klik disini)

Pos Tim Main M S K GM GK +/- Pts
1 Persib 2 2 0 0 6 0 6 6
2 Persiba 2 1 0 1 3 6 -3 3
3 Martapura 2 0 1 1 2 3 -1 1
4 Persebaya 2 0 1 1 0 2 -2 1

Hasil dan Klasemen Lengkap Piala Presiden 2015 Grup B (klik disini)

Pos Tim Main M S K GM GK +/- Pts
1 Arema 2 1 1 0 4 2 2 4
2 Sriwijaya FC 2 1 0 1 2 3 -1 3
3 Persela 2 0 2 0 2 2 0 2
4 PSGC 2 0 1 1 1 2 -1 1

Hasil dan Klasemen Lengkap Piala Presiden 2015 Grup C (klik disini)

Pos Tim Main M S K GM GK +/- Pts
1 Bali Utd 2 1 1 0 5 2 3 4
2 Mitra Kukar 2 0 2 0 2 2 0 2
3 Persita 2 0 2 0 1 1 0 2
4 Persija 2 0 1 1 1 4 -3 1

Hasil dan Klasemen Lengkap Piala Presiden 2015 Grup D (klik disini)

Pos Tim Main M S K GM GK +/- Pts
1 PSM 2 2 0 0 5 0 5 6
2 PBFC 2 2 0 0 5 1 4 6
3 PBR 2 0 0 2 0 4 -4 0
4 Gresik Utd 2 0 0 2 1 6 -5 0

Klik disini untuk melihat Jadwal, Hasil dan Klasemen | Grup A | Grup B | Grup C | Grup D | Semifinal, Final, Top skorerVideo HighligtsLive TV | ForumDukung Tim Favoritmu Disini |

RELATED ARTICLES

Most Popular