Bidhuan.id – Sebagian kalangan mungkin pernah bertanya-tanya seperti “Thermolyte Plus amankah untuk dikonsumsi?”, “Thermolyte Plus ada yg pernah coba?”, dan mungkin masih banyak lagi pertanyaan lainnya. Bagi mereka yang memiliki berat badan berlebih, penggunaan obat seperti Thermolyte Plus memang dapat menjadi salah satu cara menurunkan badan yang cukup efektif. Lalu, apa saja efek samping Thermolyte Plus? Apa saja bahaya Thermolyte Plus? Mari kita temukan jawabannya pada ulasan dibawah ini.
Berat badan berlebih atau yang dikenal dengan obesitas memang merupakan gangguan kesehatan yang juga mengganggu penampilan seseorang. Cara mengatasinya sendiri memang bermacam-macam, salah satunya dapat menggunakan produk seperti Thermolyte Plus. Jika Anda masih bertanya-tanya ” Thermolyte Plus amankah untuk dikonsumsi?”, jawabannya tentu saja aman.
Thermolyte Plus Amankah untuk Dikonsumsi?
Mengapa demikian? Perlu diketahui terlebih dahulu sebelumnya, bahwa produk Thermolyte Plus sendiri merupakan produk yang dibuat dari bahan-bahan alami. Produk Thermolyte Plus ini merupakan produk yang diluncurkan oleh Pt. Pharos Indonesia. Dan di dalamnya terdapat kandungan bahan herbal alami yang dikombinasikan dengan asam amino, mineral, serta vitamin.
Maka dari itulah mengapa produk Thermolyte Plus ini di klaim aman di konsumsi selama masih dalam dosis yang wajar dan tidak berlebihan. Terlebih hingga saat ini sudah terhitung sangat banyak Thermolyte Plus testimoni positif dari para penggunanya yang dapat Anda temukan di berbagai media.
Lalu, bagaimana dengan bahaya Thermolyte Plus? Apa saja efek samping Thermolyte Plus? Jawabannya dapat Anda temukan pada ulasan dibawah ini.
Review dan Harga Thermolyte Plus :
- Bahaya Thermolyte Plus
Seperti yang telah dijelaskan di atas tadi, bahwa produk Thermolyte Plus ini dibuat dari berbagai bahan herbal alami yang dikombinasikan dengan mineral, vitamin, dan asam amino. Sehingga jika ditanya berbahaya atau tidak? Maka besar kemungkinan jika produk yang di datangkan dari Amerika ini tidak berbahaya selama dikonsumsi sesuai dengan anjurannya.
- Efek Samping Thermolyte Plus
Selain bahaya, sebagian kalangan juga mungkin akan mempertanyakan efek samping dari penggunaan Thermolyte Plus ini. Perlu diketahui bahwa Thermolyte Plus ini aman dikonsumsi untuk jangka panjang dan tidak menimbulkan efek samping negatif bagi tubuh. Akan tetapi terdapat aturan yang harus diperhatikan.
Saat produk Thermolyte Plus ini akan dikonsumsi selama 2 bulan bertutut-turut, maka hendaknya diberikan jeda waktu saat akan memasuki bulan kedua. Berilah jeda 1 minggu hingga maksimum 2 minggu sebelum kembali mengkonsumsi Thermolyte Plus ini. Hal tersebut bertujuan agar tubuh dapat melakukan penyesuaian sehingga Thermolyte Plus tidak akan mengganggu sistem metabolisme tubuh.
- Keungggulan Thermolyte Plus
Produk Thermolyte Plus ini dapat di konsumsi oleh wanita maupun pria dengan rentang usia di atas 17 tahun, khususnya untuk mereka yang memiliki masalah dengan berat badan atau kegemukan. Cukup diminum 30 menit sebelum sarapan dan makan siang hingga 2 kali dalam sehari sebanyak 1 kaplet.
Mekanisme 4 in1 yang terdapat pada Thermolyte Plus ini diyakini dapat menghambat proses penyerapan lemak di dalam tubuh yang berasal melalui makan. Membakar lemak menjadi energi hinggga membuang sisanya melalui kotoran. Dengan begitu, lemak tidak akan tertimbun di dalam tubuh.
- Thermolyte Plus Amankah Bagi Ibu Menyusui?
Bagi para ibu yang tengah menyusui, mungkin sebaiknya menghindari penggunaan Thermolyte Plus terlebih dahulu. Pasalnya walaupun dapat dikonsumsi selama menyusui si bayi, hal yang di khawatirkan adalah produksi ASI ibu akan terganggu dan berkurang.
Terlebih jika mengingat bahwa Thermolyte Plus ini akan membakar lemak di tubuh. Dengan berkurangnya lemak, maka energi serta kualitas ASI yang diproduksi pun akan berkurang.
Baca juga: Asam Mefenamat untuk ibu hamil, Aman Digunakan Tidak?
- Harga Thermolyte Plus
Produk Thermolyte Plus kini tidak hanya tersedia di apotik saja, namun dapat juga di temukan di beberapa minimarket seperti Indomart dan Alfamart. Dan berikut ini adalah harga Thermolyte Plus di Indomart dan Alfamart :
- Thermolyte Plus isi 10 Kaplet – Rp. 75.000 / box
- Thermolyte Plus isi 30 Kaplet – Rp. 190.000 / box
- Thermolyte Plus isi 60 Kaplet – Rp. 290.000 / box
Setelah membaca sedikit ulasan di atas tadi, mungkin pertanyaan seperti “Thermolyte Plus amankah untuk dikonsumsi?” sudah tidak akan menganggu lagi. Sebenarnya semua produk dapat dikatakan aman selama dikonsumsi sesuai takaran dan memperhatikan anjuran serta aturan pakainya. Tidak terkecuai pada produk pelangsing tubuh seperti Thermolyte Plus ini.
Baca juga:Waspada! Bahaya 8 Jenis Obat Bebas & OTC, Jika Penggunaannya Salah