Bermain Basket dengan Latar Belakang Cheerleader

0
3138

Sabtu pagi seperti biasa bermain Basket bersama komunitas orang asing di Kumamoto-Jepang. Ada hal yang unik yang tidak akan pernah ada di Indonesia seperti pada postingan sebelumnya, bila bermain basket hanya untuk hiburan bukan pertandingan dengan latar belakang yang sedang latihan Cheerleader seperti pada video di bawah ini.

Bermain Basket dengan Latar Belakang Cheerleader

Lapangan basket yang keren dan gratis adalah kelebihan lainnya disini. Dan di setiap Universitas memiliki lapangan indoor dimiliki oleh setiap kompleknya, sebagai contoh apabila kampus ada di Jatinangor dan Dipati Ukur, maka di kedua tempat itu memiliki masing-masing 1 Gym dengan 4 lapangan basket. Itulah salah satu sebab mengapa prestasi di bidang olah raga disini jauh meninggalkan negeri tercinta kita.

BACA JUGA