Profil Pemain Asing Pusamania Borneo FC ISL 2015 : Martin Kovachev

0
3546

Setelah memastikan Srdjan Lopicic dan Diego Gama, Borneo FC kemungkinan besar akan melengkapi slot terakhir pemain asingnya untuk Liga Super Indonesia 2015 dengan merekrut stoper Martin Kovachev. Pemain berkebangsaan Bulgaria ini dinilai manajer tim pemain memiliki gaya bermain sesuai apa yang diinginkan pelatih. Karakternya juga dinilai cocok dengan rekan setim. Berikut adalah profil lengkap dari pemain asing baru tim pesut etam.

martin-kovachev-pbfc
pusamaniafc.com

Profil Pemain

Nama Lengkap Martin Stoyanov Kovachev
Tanggal lahir 13 March 1982 (age 32)
Tempat Lahir Kyustendil, Bulgaria
Tinggi 1.92 m (6 ft 4 in)
Posisi Centre-back
Karir Senior
Years Team Apps (Gls)
2000–2004 Velbazhd Kyustendil ? (?)
2004–2006 Spartak Varna 22 (2)
2006–2008 Litex Lovech 1 (0)
2006–2008 → Dunav Ruse (loan) 43 (6)
2008–2009 Chernomorets Burgas 7 (1)
2009 → Naftex Burgas (loan) 12 (1)
2009–2010 Sliven 2000 40 (3)
2011 Vostok 1 (1)
2011–2012 Botev Vratsa 10 (1)
2012–2013 Montana 24 (1)
2013–2014 Pelister 21 (3)
2014 Haskovo 8 (0)

Statistik Lengkap klik disini

Cuplikan Video Martin Kovachev

Sumber pusamaniafc.com, wikipedia.org dan  youtube.com

BACA JUGA