Inilah Video Amatir dan Foto Tabrakan Tim Aerobatic Jupiter di Langkawi

0
5319
trans asia airways

Dua pesawat Wong Bee KT-1B milik Aerobatic Jupiter Team TNI AU mengalami tabrakan di udara saat berlatih di pameran dirgantara Langkawi, Malaysia. Seorang warga Malaysia berhasil mengabadikan momen ini dan mengunggahnya di Youtube.

Tim Aerobatik Jupiter TNI AU diluar dugaan mengalami musibah ketika beratraksi di udara. Kejadian ini sempat terekam video amatir yang diunggah oleh akun Minsera Blogspot. Dari video lainnya yakni nstonlinetv  terlihat para pilot selamat berkat kursi lontar dan perasutnya.

Inilah Foto Tabrakan Tim Aerobatic Jupiter di Langkawi

 

Menurut detik.com, kecelakaan ini terjadi siang tadi (15/3), sekitar pukul 12.00 waktu setempat. Latihan ini dilaksanakan untuk tampil sebelum digelar acara pameran dirgantara pada 17 Maret lusa.

Inilah Video Amatir dan Foto Tabrakan Tim Aerobatic Jupiter di Langkawi

Dan berikut adalah cuplikan video ketika tampil di Langkawi International Maritime & Aerospace Exebition 2013

BACA JUGA