Kabar mengejutkan datang dari Persib Bandung dimana pemain yang telah dipastikan akan bermain di ISL 2015 batal merumput dikarenakan tidak dilepas klub lamanya, Osotspa, Thailand. Tetapi manajemen Persib bergerak cepat mencari pengganti Aron Da Silva.
Berikut petikan pelatih Djadjang Nurjaman dari situs simamaung.com
“Dia sudah kontrak, tapi mungkin ada satu perjanjian apa saya ga tahu. Tadi pagi saya dapat kabar dari manajemen, kalau klub lamanya tidak melepas dia. Harus kerja keras lagi, nyari lagi,”
“Saya tidak mengatakan Persib tidak membayar, akan tetapi Persib dan Osotspa tak menemukan kesepakatan soal nilai transfer Aron sebagai pemain pinjaman, kami butuh nilai transfer pinjaman dengan Persib. Tapi mereka tidak menyepakatinya,” Pelatih Osotspa, Teco Cugurra.
“Ya sudah ada beberapa yang saya lihat. Pemain muda atau bukan? Muda lah buat Afrika 30 tahun mah. Dia belum pernah main di Asia, di Prancis dia lamanya. Inisialnya, nanti aja karena belum fix,”
klik disini untuk melihat profil Fabrice do Marcolino calon pengganti Aron da Silva.
Klik disini untuk melihat profil Koh Traore calon pengganti Aron da Silva
Klik disini untuk melihat profil Maycon Calijuri calon pengganti Aron da Silva
Layak dinantikan, masih banyak waktu untuk mencari pengganti yang tepat, akan lebih baik jiga datang cepat sehingga bisa bermain di piala walikota padang 2015.
hahahhaha,,,,,,,,,,duitnya yg kurang kali,,,,,,,,,,,bilang aja klo ga bisa beli pemain bagus mah,,,,,,mendingan tukang cimol aja atau tukang bakso cuanki yang jadi pemain penyerang dan bisa sekalian jualan distadion itu lebih bagus dan banyak untung,,,,
:)
buat team manapun yang belum punya pemain, sabar aja kan masih banyak waktu untuk cari pemain yang bagus pwisssss
hidup sepak bola indonesia….