5 Daftar Mobil Baru Teririt di Dunia 2014

0
4732

Teknologi otomotif terus menjadi lebih baik, dan efisiensi bahan bakar semakin penting karena perubahan iklim, perubahan ekonomi, dan kekhawatiran lainnya. Berikut adalah beberapa mobil baru di tahun 2014 yang memiliki konsumsi bahan bakar lebih dari 30 km/L.

1. Toyota Avalon Hybrid

toyota avalon hybrid toyota avalon hybrid
Avalon interior
Di website Toyotanya secara online bisa pesan dan memodifikasi sendiri asesorisnya. Konsumsi BBM 31 Km/L dengan teknologi hibrida dapat mengurangi ketergantungan penggunaan BBM. Mobil ini dibanderol paling murah $31,340 atau 380 jutaan. Spesifikasi lengkap dapat di lihat di website resmi Toyota.

2. The Mazda Mazda3

mazda3 ekteriormazda3 ekterior mazda3 interior

Konsumsi BBM 31-41 Km/L. Mobiil seharga $16,474 – $25,345 atau sekitar 200-300 jutaan menjadi mobil kecil terlaris 2013 di Amerika. Spesifikasi lengkap dapat di lihat di link berikut ini.

3. Lexus ES 300h Hybrid

lexus es 300h lexus es 300hlexus es 300h

Di tahun 2013 adalah tahun toyota, teknologi Hybryd dari toyota di terapkan di mobil lexus ini. Konsumsi BBM 40 km/L. Mobil ini seharga mulai dari $40.430 atau sekitar 485 jutaan spek lengkap dapat dilihat di website resmi lexus.

4. Toyota Prius Hybrid

Hybrid Cars Toyota PriusHybrid Cars Toyota Prius

Konsumsi BBM untuk mobil ini bisa mencapai 51.48 km/L. Teknologi hybrid memungkinkan pengendara memiliki pilihan untuk lebih berhemat lagi menggunakaan BBM nya. Spesifikasi lengkapnya dapat dilihat disini

5. Honda Insight Hybrid

2014 Honda Insight Hybrid2014 Honda Insight HybridHybrid Cars Toyota Prius

Dengan konsumsi BBM sekitar 41-44 Km/L dan harga paling murah $18,725 sekitar 230 jutaan menjadi kompetitor dari Mazda3. Spesifikasi  lengkap dapat dilihat disini.

BACA JUGA