Kumpulan Gambar Dari Kartunis Seluruh Dunia atas Reaksi Penyerangan Charlie Hebdo

0
4608

Penyerangan oleh sekelompok orang bersenjata ke Kantor majalah mingguan Charlie Hebdo di Paris, Prancis, yang membuat 12 orang tewas dan 4 di antaranya adalah kartunis, dikecam oleh kartunis di seluruh dunia. Kecaman tentunya di tuangkan melalui coretan tinta yang berbentuk gambar tertentu. Di postingan kali ini mencoba mengumpulkan beberapa gambar yang bersimpati terhadap kejadian yang menimpa para kartunis.

Para warga di berbagai belahan di Eropa turun kejalan melakukan aksi solidaritas

2015/01/img_4591.jpg
Kartunis di seluruh dunia mencurahkan aksi solidaritasnya melalui coretan dalam bentuk gambar

charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo karikatur charlie hebdo charlie hebdocharlie hebdo karikatur

Satu gambar yang menurut saya unik di bawah ini, dimana ide tidak akan hilang walau seseorang meninggal dan bisa disampaikan ke generasi berikutnya

charlie hebdo karikatur

BACA JUGA