Perolehan Medali Sea Games 10 Juni – Indonesia disalip Filipina Memalukan!

0
2275
sea games

Perolehan medali Sea Games ke-28 sampai hari Rabu (10/6) Pk. 16.00 WIB posisi Indonesia melorot ke urutan 6 setelah dilampaui Filipina. Walau masih tersisa 7 hari, posisi Indonesia tertinggal jauh dari Singapura yang terpaut 35 emas di posisi 1.

Perolehan Medali Sea Games 10 Juni – Indonesia disalip Filipina Memalukan! Indonesia menambah 2 emas pada hari Rabu dari atletik 10km melalui atlet PRAYOGO Agus dan tinju di kelas 46-49 kg oleh LANGU Kornelis K. Sampai saat ini total 19 emas, 24 perak dan 42 perunggu.

Posisi Negara E Prk Prg Total
1  Singapura 54 48 61 163
2  Thailand 43 50 38 131
3  Vietnam 40 20 41 101
4  Malaysia 25 27 34 86
5  Filipina 20 20 31 71
6  Indonesia 19 24 42 85
7  Myanmar 11 17 19 47
8  Kamboja 1 4 3 8
9  Laos 0 3 12 15
10  Brunei Darussalam 0 0 5 5
11  Timor-Leste 0 0 1 1

Sejak digulirkannya pesta akbar Sea Games tahun 1977, Indonesia berjaya dengan mengoleksi 10 kali gelar juara umum. Namun, itu hanyalah sebuah kisah lama. Saat ini Indonesia kian terpuruk dan perolehan total medali yang saat ini masih dikuasai Indonesia lambat laun akan digaet Thailand sebagai pesaing terdekatnya.

Daftar peraih juara umum Sea Games sejak 1977 (diluar 1959 hingga 1975 karena hanya diikuti 4 negara)

NEGARA JUARA UMUM EMAS ke-2 EMAS ke-3
 Indonesia
10 kali
2 kali
4 kali
 Thailand
5 kali
10 kali
3 kali
 Filipina
1 kali
2 kali
6 kali
 Malaysia
1 kali
3 kali
1 kali
 Vietnam
1 kali
1 kali
3 kali
 Myanmar
1 kali
 Brunei
 Kamboja
 Laos
 Singapura
 Timor Leste

Total medali Sea Games sejak 1977 (diluar 1959 hingga 1975 karena hanya diikuti 4 negara)

Country 1st Gold 2nd Silver 3rd Bronze Total
 Indonesia
1667
1497
1507
4670
 Thailand
1620
1412
1396
4428
 Filipina
865
1005
1229
3099
 Malaysia
848
810
1144
2802
 Vietnam
659
626
704
1989
 Singapura
542
588
886
2016
 Myanmar
335
472
664
1471
 Laos
66
77
219
362
 Kamboja
19
37
132
188
 Brunei
11
39
126
176
 Timor-Leste
3
4
17
24

Siapakah yang bertanggung jawab atas semakin terpuruknya prestasi olahraga Indonesia? adakah yang salah dengan negara yang memiliki jumlah penduduk paling banyak diantara peserta lainnya. Bahkan Singapura saja memiliki jumlah penduduk lebih kecil dari jumlah warga Jakarta.

Sumber sejarah dari wikipedia.org.

BACA JUGA